Assignment statement diterjemahkan menjadi pernyataan penugasan atau perintah penugasan. Yang dimaksud sebenarnya adalah mengisi sebuah variabel. Perhatikan kembali program menambahkan dua buah bilangan 5 dengan 2 dan mencetak totalnya sebagai berikut :

public class Contoh01

{ public static void main(String args[])

{ int A, B, T;

A = 5;

B = 2;

T = A + B;

System.out.println( T );

}

}



Pada kedua program diatas, masing-masing ada 3 buah assignmet statement
yaitu : A = 5;
B = 2; dan
T = A + B;
Tentu saja variabel A, B, dan T sudah disiapkan sebelumnya.


Assignment Statement dalam Bahasa C/C++ dan Java.
Contoh Penulisan Assignment Statement dalam
Bahasa C/C++ dan Java.



Berikut ini contoh sebuah variabel yang disiapkan dengan tipe tertentu dan diisi dengan nilai konstanta.









Dalam lingkungan pemrograman ada istilah increment  dan decrement yang maksudnya  penambahan dengan 1 atau pengurangan dengan 1. Istilah ini hanya diperuntukkan pada bilangan integer. yang biasa  ditulis sebagai  A = A + 1;  dan A = A - 1;.
Untuk C/C++ dan Java,
Khusus untuk increament  A = A + 1;    dapat ditulis menjadi    A++,
dan untuk decreament        A = A - 1;   dapat ditulis menjadi      A--;

Dengan demikian, dalam C/C++ dan Java, : A=A+1; A+=1; A++;
bermaksud sama.


Demikian ini yang bisa saya share semoga bermanfaat..

Pemrograman Assignment Statement


Assignment statement diterjemahkan menjadi pernyataan penugasan atau perintah penugasan. Yang dimaksud sebenarnya adalah mengisi sebuah variabel. Perhatikan kembali program menambahkan dua buah bilangan 5 dengan 2 dan mencetak totalnya sebagai berikut :

public class Contoh01

{ public static void main(String args[])

{ int A, B, T;

A = 5;

B = 2;

T = A + B;

System.out.println( T );

}

}



Pada kedua program diatas, masing-masing ada 3 buah assignmet statement
yaitu : A = 5;
B = 2; dan
T = A + B;
Tentu saja variabel A, B, dan T sudah disiapkan sebelumnya.


Assignment Statement dalam Bahasa C/C++ dan Java.
Contoh Penulisan Assignment Statement dalam
Bahasa C/C++ dan Java.



Berikut ini contoh sebuah variabel yang disiapkan dengan tipe tertentu dan diisi dengan nilai konstanta.









Dalam lingkungan pemrograman ada istilah increment  dan decrement yang maksudnya  penambahan dengan 1 atau pengurangan dengan 1. Istilah ini hanya diperuntukkan pada bilangan integer. yang biasa  ditulis sebagai  A = A + 1;  dan A = A - 1;.
Untuk C/C++ dan Java,
Khusus untuk increament  A = A + 1;    dapat ditulis menjadi    A++,
dan untuk decreament        A = A - 1;   dapat ditulis menjadi      A--;

Dengan demikian, dalam C/C++ dan Java, : A=A+1; A+=1; A++;
bermaksud sama.


Demikian ini yang bisa saya share semoga bermanfaat..

Tidak ada komentar